Berumur Ribuan Tahun! Berikut 6 Fakta Unik Dingo, Anjing Liar Tangguh
Dingo, anjing liar. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Selain perburuan liar yang marak, dengan terjadinya perkawinan silang dengan anjing domestik juga menjadi ancaman bagi populasi dingo.
BACA JUGA:Mempesona! Berikut 5 Fakta Unik Burung Ibis Merah, Burung yang Suka Bermigrasi
Dengan maraknya perkawinan silang yang berpotensi menghilangkan genetik asli.
Hal tersebut dapat saja mendorong dingo ke jurang kepunahan.
Dikutip dari laman National Geographic, lebih dari sepertiga dingo yang ada di Australia Tenggara merupakan hasil dari perkawinan silang (campuran).
BACA JUGA:Monogami! Berikut 5 Fakta Unik Burung Hadada Ibis
Dimana untuk membedakan antara dingo asli dengan dingo campuran terbilang sangat sulit.
Oleh karena itulah, jumlah populasi dingo pada saat ini sulit dipastikan.
Tetapi, diduga kalau tren populasi dingo terus mengalami penurunan.
BACA JUGA:Pemangsa Serangga! Berikut 5 Fakta Unik Ular Rumput Hijau
Itulah 6 fakta unik dingo, anjing liar tangguh, apakah kamu pernah melihat dingo secara langsung di daerahmu? (**)