Punya Gigi Seperti Gigi Manusia! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Pacu

Ikan pacu. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Berbahaya! Berikut 7 Fakta Unik Laba-laba yang Mirip dengan Black Widow

Ikan pacu akan meninggalkan telur – telurnya setelah melakukan pemijahan tanpa melindunginya.

Oleh karena itulah, anakan ikan pacu yang baru menetas harus bertahan hidup secara mandiri.

4. Ikan pacu adalah spesies hewan invasif

BACA JUGA:Wow! Berikut 6 Fakta Unik Serangga, Hewan Kecil Tersukses di Dunia

Hewan invasif merupakan salah satu hewan yang bukan berasal dari sebuah ekosistem tertentu, tetapi mengancam kehidupan organisme lainnya di ekosistem tersebut.

Ikan pacu dikenal merupakan salah satu jenis ikan yang mudah bertahan hidup dan berkembang biak.

Dimana ikan adalah salah satu hewan invasif di luar Amerika Selatan. 

BACA JUGA:Bisa Hidup Tanpa Kepala! Berikut 5 Fakta Unik Kecoak, Hidup sejak Era Dinosaurus

Bahkan, sebuah kota kecil di Texas, Amerika Serikat (AS), menawarkan $100 kepada orang yang berhasil membasmi ikan tersebut dari danau lokal. 

Di Amerika Serikat (AS), ikan pacu menjadi salah satu hewan invasif di alam liar.

BACA JUGA:Serangga Bersuara Nyaring! Berikut 7 Fakta Unik Cicada

Hal ini dikarenakan setelah seorang pemelihara ikan merasa bahwa ikan tersebut berkembang menjadi terlalu besar untuk akuariumnya sehingga ia harus melepas ikan tersebut ke alam. 

5. Ikan pacu, berumur panjang

Ikan pacu adalah salah satu ikan yang berumur cukup panjang. 

Tag
Share