Wow! Berikut 5 Jenis Burung Camar dari Genus Ichthyaetus

Spesies burung camar dari genus ichthyaetus. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Ichthyaetus hemprichii dikategorikan sebagai spesies berisiko rendah.

BACA JUGA:Penampilannya Unik! Berikut 5 Fakta Tenderak Bergaris

Tetapi sayangnya, pada saat ini burung camar ini  mulai terancam oleh proyek reklamasi dan tumpahan minyak di laut yang meracuni sumber makanannya. 

3. Ichthyaetus melanocephalus

Pada awalnya Ichthyaetus melanocephalus alias Mediterranean gull hanya ditemukan di sekitar Laut Hitam dan Mediterania timur.

BACA JUGA:Bisa Bikin Salep untuk Obati Luka Sendiri! Berikut 7 Fakta Unik Orang Utan

Tetapi pada saat ini meluas ke sebagian besar negara di Benua Eropa, termasuk Inggris Raya, Irlandia, Skotlandia, Belgia, Belanda, Denmark, Swedia, Hungaria, Republik Ceko dan masih banyak lagi.

Jenis burung ini tidak menetap di sana sepanjang tahun, tetapi akan bermigrasi ke daerah yang lebih hangat pada saat musim dingin.

BACA JUGA:Tidak Boleh Dipisahkan dari Induknya! Berikut 7 Fakta Unik Anak Orang Utan

Sekilas, burung ini mirip dengan Ichthyaetus ichthyaetus. 

Tetapi bedanya, pada paruh dan kaki Ichthyaetus melanocephalus berwarna oranye kemerahan dengan sayap berwarna abu-abu pudar. 

Selain itu, tubuh burung ini juga lebih kecil dengan panjang sekitar 36 – 38 cm.

BACA JUGA:Telurnya seperti Buah Pir! Berikut 7 Fakta Unik Burung Murre, Gagak Laut

Sementara rentang sayapnya sekitar 92 - 100 cm, dan berat tubuhnya sekitar 232 - 280 gram. 

Adapun makanan burung camar ini tidak hanya ikan, tetapi burung ini juga memangsa cacing.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan