Pemakaman Jenazah TKI Kepahiang Meninggal di Taiwan Penuh Haru
Bupati Kepahiang dan jajaran menjemput jenazah TKI asal Kabupaten Kepahiang, Dedi Candra di Bandara Fatmawati--Heru/RB
BACA JUGA:Optimis Harga TBS di Bengkulu Utara Bisa di Atas Rp3.000/Kg
BACA JUGA:Kopi Robusta Rejang Lebong Berjaya di Ajang Nasional
Kejaksaan Kaoshiung dilaporkan telah melakukan otopsi untuk mengetahui penyebab pasti meninggalnya korban.
Sebelum dipulangkan, pada 9 Oktober 2024 KDEI Taipei telah melakukan pemulasaran jenazah secara Islam, meliputi proses memandikan mengafani dan mensholati jenazah.
Masih di dalam surat tersebut dijelaskan, meminta Kemnaker untuk ikut membantu pemulangan jenazah.