Jadi Tanda saat Muncul Bencana! Berikut 5 Fakta Unik Oarfish

Oarfish. Foto: Tangkapan layar youtube Nippon TV News 24 Japan/ koranrb.id--

Adapun makanan oarfish adalah crustacea kecil, plankton dan cumi-cumi. 

Hal tersebut karena oarfish tidak mempunyai gigi, oleh karena itulah ikan ini hanya memakan hewan laut yang berukuran kecil atau bertekstur lembut.

Dimana, salah satu dari gigi yang jelas terlihat selain mengunyah adalah untuk mengintimidasi predatornya.

BACA JUGA:Unik! Berikut 5 Jenis Mamalia yang Hanya Bisa Melihat Warna Hitam dan Putih

Maka dari itu tidaklah heran jika oarfish menjadi mangsa bagi ikan-ikan hiu yang berukuran lebih besar.

4. Jarang terlihat dalam keadaan hidup oleh manusia

Oleh karena berhabitat jauh di kedalaman laut, maka oarfish sangat jarang terlihat oleh manusia.

Dimana, membutuhkan perlengkapan dan peralatan ekstra untuk bisa menuju habitat reguler oarfish, karena fisik manusia cenderung tidak bisa menahan tekanan di kedalaman laut tersebut.

BACA JUGA:Mamalia Karnivora Terbesar di Madagaskar! Berikut 5 Fakta Unik Fossa

Tidak banyak informasi tentang oarfish, hal ini dikarenakan ikan ini umumnya ditemukan dalam keadaan mati.

Terkadang nelayan membuang dari jaring mereka, hal ini karena dianggap sebagai tangkapan yang tidak diharapkan. 

Dikutip dari NOAA, dimana kebanyakan orang sudah pernah mencoba memakannya, namun mayoritas orang tidak menyukainya karena dagingnya lembek dan lengket.

BACA JUGA:Mamalia Paling Warna-warni di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Monyet Dukun

5. Sering dikaitkan dengan pertanda bencana

Oarfish hanya terlihat di permukaan pada saat sakit, sekarat atau pun mati. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan