Kisah Nabi Adam AS dan Wasiatnya Sebelum Meninggal Dunia

Sejarah kisah nabi Adam AS.--

Di sana Iblis selalu mendatanginya dan menendangnya dengan kaki, sehingga tubuh Nabi Adam mengeluarkan suara seperti suara tembikar yang dipukul. 

Pada saat ruh ditiupkan sampai kedalam otaknya, Nabi Adam bersin dan langsung mengucapkan Alhamdulillah yang di jawab oleh Allah yarhamukallah. 

Pada saat ruh sampai pada bagian kedua matanya, terbukalah kedua matanya, lalu mengalir ke bagian tubuhnya hingga sampai dikedua kakinya, dan Nabi Adam memperhatikan tubuhnya dengan rasa takjub.

Setelah itu Allah berikan rasa kantuk, kemudian mengambil salah satu dari tulang rusuknya sebelah kiri.

BACA JUGA:Potensi Tersangka Baru Perkara KUR Lebong, 3 DPO Masih Diburu

Lalu menjadikan tulang rusuk itu seorang wanita yaitu Siti Hawa untuk dijadikan istri Nabi Adam. 

Para malaikat diminta untuk bersujud sebagai bentuk penghormatan kepada Nabi Adam.

Pada saat semua malaikat bersujud, makhluk berupa iblis dari bangsa jin menolak untuk bersujud karena mereka merasa lebih baik dari Nabi Adam karena mereka terbuat dari api. 

Mendengar perkataan iblis, Allah lalu mengutuk dan mengusir mereka dari surga. Iblis diturunkan di wilayah Dastimyan di Basrah dan ular diturunkan di wilayah Isbahan.

BACA JUGA:Istri Terdakwa Sigit Tidak Pernah Hadir di Persidangan Perkara Penipuan Calon Bintara, Begini Kata JPU

Sementara Nabi Adam tetap hidup disurga berdiam diri kesepian. Allah pun menciptakan Hawa untuk menemani Nabi Adam.

Nabi Adam dan Hawa menikah dan tetap tinggal disurga dengan syarat tidak boleh mendekat dengan pohon khuldi. 

Mereka berdua pun mematuhi aturan tersebut, hingga setan pun perlahan untuk terus mencoba merayu dengan tipu daya mereka.

Saat mereka tergoda, Nabi Adam pun mendekati pohon khuldi lalu memetik buahnya dan memakan ya bersama Hawa. 

BACA JUGA:Banjir Merendam Rumah Warga, Longsor Timbun Jalan di Bengkulu Selatan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan