Wow! Ini 5 Jenis Herbal dan Rempah yang Baik bagi Kesehatan Otak

Sabtu 01 Jun 2024 - 20:49 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

BENGKULU, KORANRB.ID- Sudah dari zaman dahulu bahwa herbal dan rempah-rempah sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia.

Rempah – rempah tersebut tidak hanya sebagai penyedap cita rasa makanan, dan untuk menyembuhkan berbagai macam pernyakit, tetapi tanaman yang satu ini bisa juga untuk membantu menjaga kesehatan otak. 

BACA JUGA:Kalong atau Kelelawar Besar Dengan Segudang Manfaat, Salah Satunya Untuk Obat Asma

BACA JUGA:Berburu Tanpa Suara! Berikut 6 Fakta Unik Burung Hantu Serak Jawa

Bagi kamu yang mempunyai aktivitas dan kerja  yang padat, sebaiknya diimbangi juga dengan mengonsumsi makanan yang sehat dan berbagai vitamin, agar tubuh tetap sehat dan otak tidak cepat stres. 

Karena otak merupakan organ penting yang dapat berfungsi sebagai sistem saraf pusat. 

Semua berbagai aktivitas yang kamu lakukan, baik itu secara sadar atau tidak, diatur oleh otak. 

BACA JUGA:Wow! Ini 4 Jenis Jamu Tradisional dan Manfaatnya untuk Kesehatan

BACA JUGA:Menggonggong seperti Anjing! Berikut 6 Fakta Unik Pungguk Gonggong

Oleh karena itulah, maka  otak yang sehat dapat bekerja dengan baik dan maksimal. 

Telah dirangkum koranrb.id, berikut 5 jenis herbal dan rempah yang baik bagi kesehatan otak, adalah:

1. Ginseng

Kandungan antioksidan yang ada dalam ginseng, dapat mencegah peradangan yang dikenal dengan genosida. 

BACA JUGA:Mengontrol Gula Darah, Ini 9 Manfaat Kacang Hitam Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Unik! Berikut 5 Fakta Jenis Burung Hantu yang Ada di Indonesia

Kategori :