BACA JUGA:Kinerja Industri Keuangan Provinsi Bengkulu Posisi Juni 2024 Stabil dan Positif
BACA JUGA:Pidsus Kejari Beri Sinyal Usut TGR Sekretariat DPRD
"Kami mengajak seluruh kader dan pengurus partai PKS Kabupaten Seluma untuk dapat membersamai melanjutkan Seluma Alap,"jelasnya.
Hingga saat ini, dari dua paslon yang akan bertarung di Pilkada Seluma, telah melampaui batas dukungan kursi di DPRD Seluma. Sebagai syarat untuk maju dalam kontestasi pilkada Seluma, minimal 6 kursi di DPRD Seluma periode 2024 - 2029.
Erwin - Jonaidi sudah mendapatkan dukunngan dari empat parpol, yakni PPP (6 kursi), PKB (2 kursi), Gelora (2 kursi), Golkar (4 kursi), Gerindra (2 kursi) dan PKS (3 kursi). Artinya total 19 kursi.
Partai PPP pada pemilu lalu berhasil meraih total 24.086 suara.
BACA JUGA:Penerapan SNI Emas Jamin Kualitas dan Lindungi Konsumen
BACA JUGA:Pemkab Rejang Lebong Targetkan Penerimaan DBH Rp95,89 Miliar
Partai PKB pada pemilu lalu berhasil meraih total 7.254 suara. Partai Gelora pada pemilu lalu berhasil meraih total 5.676 suara.
Partai PKS pada pemilu lalu berhasil meraih total 10.581 suara.
Partai Gerindra pada pemilu lalu berhasil meraih total 8.503 suara. Dan partai Golkar pada pemilu lalu berhasil meraih total 14.215 suara..
Sedangkan disisi lain, saat ini pasangan Teddy - Gustianto juga berhasil mendapatkan dukungan dari partai Nasdem (3 kursi), Perindo (1 kursi), Demokrat (1 kursi) dan PAN (3 kursi). Artinya total 8 kursi.
BACA JUGA:Pj Bupati dan Sekda Ajak Warga Bengkulu Tengah Ramaikan Jalan Sehat HUT ke-23 RB
BACA JUGA:Siap-siap Warung Kelontong di Kota Bengkulu Akan Dapat Bantuan dari Kementerian Perdagangan
Partai Nasdem pada pemilu lalu berhasil meraih total 11.663 suara.
Partai Perindo pada pemilu lalu berhasil meraih total 9.704 suara. Partai Demokrat pada pemilu lalu berhasil meraih total 9.732 suara. Dan partai PAN pada pemilu lalu berhasil meraih total 10.638 suara.