KORANRB.ID - Android dan iOS menjadi gawai yang cukup populer saat ini. Dari kalangan remaja, dewasa hingga orangtua sudah mengenal gawai.
Keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan untuk pemakainya. Berikut perbedaan antara iPhone dan juga Andoroid :
1. Keamanan
Hal yang pertama adalah keamanan. Pada iPhone kontrol keamanan seperti keamanan aplikasi yang ketat.
Hal ini karena perangkat iPhone yang menjadikan iOS sebagai sistem operasinya. Tidak sama seperti iPhone sistem pada operasi Android sangat terbuka sehingga pengguna dapat mengunduh semua aplikasi yang ada di playstore.
BACA JUGA:Penyebab Munculnya Hama Serangga Tanaman! Berikut 6 Fakta Unik Semut Argentina
BACA JUGA:Aniaya Pacar Keponakan, Petani Dibekuk Polisi
Hal ini dapat bermasalah pada sistem keamanan karena pengguna bisa bebas menginstal aplikasi berbahaya dari sumber tidak resmi.
2. Pembaruan sistem operasi
Ketika memperbaharui atau menginstal gadget pembaruan sistem operasi pada Android umumnya memakan waktu yang lebih lama.
Berbeda dengan iPhone, hal ini karena iPhone terdapat iOS yang pembaruan sistem operasinya bisa dilakukan dengan lebih cepat.
Meskipun begitu, biasanya pada gadget keluaran terbaru baik yang memakai iphone ataupun Android tidak terlalu bermasalah pada lama atau tidaknya waktu penginstalan atau pembaruan perangkat.
3. Berbagi data
Pada saat berbagi data atau file antara gandet satu dengan gadget lainnya maka dapat dikatakan android lebih mudah berbagi atau mentransfer data.
BACA JUGA:Satpam BPJS Kepahiang Ditemukan Meninggal Miliki Riwayat Gastritis