Pemkab Bengkulu Tengah Akan Gelar Pasar Murah, Jaga Kestabilan Harga Bahan Pokok Jelang Ramadan

Selasa 05 Mar 2024 - 20:50 WIB
Reporter : Jeri Yasprianto
Editor : Sumarlin

Untuk beras premium, harga terendah Rp 16 ribu per kilogram dan untuk harga tertinggi Rp 18.000 per kilogram.

Harga cabai merah, harga terendah berkisar Rp 80 ribu per kilogram dan untuk harga tertinggi Rp 100 ribu per kilogram.

Cabai rawit, untuk harga terendah  Rp 70 ribu per kilogram dan untuk harga tertinggj Rp 80 ribu per kilogram.

Untuk harga bawang merah, harga terendah Rp 24 ribu per kilogram dan untuk harga tertinggi Rp 32 ribu per kilogram.

Bawang putih harga terendah  Rp 30 ribu per kilogram dan untuk harga tertinggi Rp 36 ribu per kilogram.

Untuk harga jagung, harga terendah  Rp 5 ribu per kilogram dan untuk harga tertinggi Rp8 ribu per kilogram.

Untuk harga gulan pasir dengan harga terendah  Rp 15 ribu per kilogram dan harga tertinggi Rp 18 ribu per kilogram.

Harga minyak goreng curah, terendah Rp 14 ribu per kilogram dan harga tertinggi Rp 16 ribu per kilogram.

BACA JUGA:Cerita Istri Potong 'Burung' Suami di Muba, Sempat Kasih Jatah, Ini Pengakuan Lengkapnya

Tepung terigu harga terendah  Rp 10 ribu per kilogram dan harga tertinggi Rp 12 ribu per kilogram.

Selanjutnya, untuk harga daging sapi lokal harga terendah berkisar Rp 95 ribu per kilogram dan harga tertinggi berkisar Rp 120 ribu per kilogram.

Daging ayam ras untuk harga terendah Rp 28 ribu per kilogram dan untuk harga tertinggj Rp 36 ribu per kilogram.

Harga telur ayam ras harga terendah berkisar Rp 45 ribu dan untuk harga tertinggi Rp 55 ribu.

Ikan segar untuk harga terendah Rp 25 ribu per kilogram dan harga tertinggi Rp 28 ribu per kilogram.

Ketua DPRD Kabupaten Bengkulu Tengah, Budi Suryantono, S.Sos, M.Si mengharapkan Pemkab Bengkulu Tengah bisa mencari solusi untuk menyikapi harga bahan pokok saat ini. 

Salah satu cara yang bisa dilakukan membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dengan harga yang terjangkau.

Kategori :