Jenis Harimau Telah Punah, Ini 5 Fakta Harimau Kaspia

Harimau Kaspia. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ bing/ koranrb.id--

BACA JUGA:Sejarah Hari Buruh dan Tuntutan yang Selalu Disuarakan, Namun Tak Semua Dikabulkan

Sejak beredarnya foto terakhir tersebut, harimau Kaspia tidak ditemukan lagi keberadaannya di wilayah manapun.

Oleh karena itulah, pada tahun 2023, maka secara resmi subspesies harimau Kaspia telah dinyatakan punah 

5. Walau sudah punah, ada kesempatan untuk kembali

Walaupun sudah punah, harimau jenis ini sebenarnya masih mempunyai kesempatan untuk hadir kembalia.

BACA JUGA:Sejarah! Ini 10 Fakta Kemenangan Timnas U23 Atas Korea Selatan U23, Terima Kasih VAR dan Referee

Harimau siberia adalah yang paling dekat secara genetik dengan harimau Kaspia.

Dimana kedua jenis harimau tersebut mempunyai kesamaan filogenetik.

Dalam artian kedua jenis harimau ini dipercaya mempunyai nenek moyang yang sama.

Selain itu, bisa jadi kedua harimau tersebut merupakan subspesies harimau yang sama, namun terpisah secara geografis.

BACA JUGA:Peninggalan Sejarah Mesir dan Peru, Diduga Warisan Alien!

Dilansir dari berbagai sumber, sekelompok peneliti telah mengumpulkan sampel genetik dari harimau Kaspia di Musium - Musium Asia dan Eropa untuk di uji dengan jenis harimau lain.

Dari hasil penelitian tersebut, telah ditemukan bahwa kalau antara harimau Kaspia dan harimau siberia sebenarnya mempunyai leluhur yang sama, yaitu jenis harimau yang berada di Asia Tengah.

BACA JUGA:Awal Sejarah Permainan Catur, Siapa Penemunya?

Kedua jenis harimau ini baru benar - benar terpisah kurang dari 29 ribu tahun yang lalu.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan