Mengandung Antioksidan Tinggi, Ini 7 Manfaat Jamur Kuping bagi Kesehatan

Jamur Kuping. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ screenshot freepik/ koranrb.id--

BACA JUGA:Ini Dia 7 Tips Motor Tetap Prima Setelah Mudik Lebaran

Mungkin kamu sudah mengetahui bahwa Asetaminofen itu merupakan kandungan yang terdapat dalam obat yang berfungsi untuk meredakan rasa nyeri, sama seperti paracetamol.

6. Dapat meningkatkan sirkulasi darah

Kandungan zat besi yang terdapat pada jamur kuping, diyakini mampu meredakan gejala anemia.

BACA JUGA:Kamu Kesulitan Stabilkan Gula Darah? Ikuti 5 Tips Ini

Zat besi itu sendiri termasuk ke dalam jenis mineral penting untuk menjaga sistem peredaran darah.

Tubuh manusia sangat membutuhkan zat besi untuk memproduksi hemoglobin, yang merupakan salah satu kompomen utama sel darah merah. 

Karena sel darah merah inilah yang akan bertanggung jawab membawa oksigen keseluruh tubuh.

BACA JUGA:Tertarik Membeli Mobil Bekas? Perhatikan 7 Tips Membeli Mobil Bekas Agar Sesuai Kebutuhan

Oleh karena itulah maka disarankan untuk konsumsi jamur kuping secara rutin, tubuh kita kaya akan zat besi.

Sehingga dengan demikian akan dapat memperlancar sirkulasi darah dalam tubuh kita.

7. Alternatif pengganti daging

Jamur kuping mempunyai rasa yang enak, dengan tekstur yang kenyal seperti halnya dengan daging dan rasa yang gurih. 

BACA JUGA:Dijamin Gak Bakal Rugi! Berikut Tips Berternak Bebek Pedaging yang benar

Jamur kuping bisa juga dibuat tambahan makanan, seperti untuk campuran masak mie, tekwan, model atau bisa di buat semur dan sup.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan