Mematikan! Berikut 5 Fakta Unik Krait Kepala Merah, Ular Pemalu

Ular krait kepala merah. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

4. mempunyai kemiripan dengan spesies ular lain

BACA JUGA:Ada di Indonesia! Berikut 6 Fakta Unik Elang Tiram, Hobi Makan Ikan

Diantara banyaknya ular yang mirip dengan ular ini, ada dua yang sangat sulit dibedakan, yaitu ular cabai besar dengan nama ilmiahnya Calliophis bivirgatus dan ular alang-alang dengan nama ilmiahnya Calamaria schlegeli.

Ketiga reptil tersebut sama-sama mempunyai tubuh yang memanjang, kepala merah, ekor merah, badan hitam dan gradasi biru. 

Tetapi, jika ingin membedakan ketiganya sebenarnya cukup mudah.

BACA JUGA:Jadi Maskot Jakarta! Berikut 6 Fakta Unik Elang Bondol, Burung Pemangsa

Ular krait kepala merah mempunyai ukuran sekitar 2 (dua) meter, punggungnya menonjol dan sisiknya juga yang besar. 

Sementara ular cabai besar dan ular alang-alang mempunyai ukuran lebih kecil, sisiknya halus dan punggungnya tidak menonjol. 

Selain itu, ular alang-alang juga tidak berbisa dan ular cabai besar terkadang punya pola garis biru yang melintang dari kepala sampai ekornya.

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Bulus, Kura-Kura Bercangkang Lunak Penghuni Sungai

5. Ular krait kepala merah berkerabat dengan ular weling yang mempunyai pola garis hitam putih

Ular krait kepala merah berasal dari genus Bungarus yang artinya ia berkerabat dengan beberapa ular berbisa terkenal lain. 

Dikutip dari The Reptile Database, bahkan bungarus candidus (ular weling) dan Bungarus fasciatus (ular welang) juga merupakan kerabat dari ular krait kepala merah. 

BACA JUGA:Menyimpan Air di Kandung Kemih! Berikut 6 Fakta Unik Kura-kura Gurun

Tentunya hal tersebut sangat unik, karena mengingat hewan ini mempunyai corak dan warna yang jauh berbeda. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan