10 Lalapan Daun Mentah, Ada Yang Dinamakan Ulam Raja

Makan nasi rasanya belum cukup tanpa lalapan. Namun tahukah kamu lalapan yang sehat dan alami adalah daun mentah. --

Dengan bentuk daun yang mempunyai bentuk membujur serta ada tangkai yang cukup panjang, Kenikir sudah dipakai dalam pengobatan di masa lalu. Kandungan nutrisi baiknya antara lain seperti saponin, plavanoid, minyak Atsiri, protein, lemak, karbohidrat, kalsium, dan vitamin A. Manfaat yang bisa diperoleh adalah mengatasi sakit pencernaan, mengontrol gula darah, dan mengurangi resiko tekanan darah tinggi. 

9.Daun kemangi.

Daun kemangi sangat populer di Indonesia. Saking populernya kamu bisa menemukan kemangi mentah dalam berbagai Sajian lalapan pecel ayam ataupun pecel lele. Rasanya yang begitu pahit dan beraroma wangi setelah dikunyah, membuatnya jadi lalapan favorit.

Bukan hanya dijadikan bumbu atau makan mentah, daun kemangi juga mengandung banyak zat dan nutrisi yang bisa bermanfaat untuk kesehatan.

BACA JUGA:Mengenal Istilah 'Gelandangan Politik' yang Belakangan Sering Didengar

10.Daun Dewa. 

Tanaman daun dewa memang cantik dan sering dijadikan penghias taman rumah. Tapi siapa sangka kalau daunnya juga bisa disantap mentah sebagai lalapan. Dengan sarat daunnya harus yang masih muda dan belum terlalu tebal serta keras.

Meskipun Teksturnya tebal dengan sedikit bulu di permukaannya, tapi saat disantap teksturnya cukup renyah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan