Mengenal Lebih Dekat Bunga Wijaya Kusuma, Queen Of the Night, Mekar di Malam Hari
Bunga Wijaya Kusuma atau yang lebih dikenal sebagai bunga Epiphyllum ini sangat terkenal dengan kecantikan dan keanggunannya.--Rio Agustian
Cara mengembangbiakan untuk memperbanyak jumlah bunga Wijaya Kusuma tersebut, kamu hanya perlu memotong daun tanaman yang tidak sedang memiliki bunga yang kuncup di ujungnya.
BACA JUGA:Berikut Arti Lambang Peringatan Zat Kimia Berbahaya yang Sering Ditemukan
Biarkan mengering selama beberapa hari sebelum ditanam ke dalam pot yang sudah Dikeringkan dengan sangat baik.
Bunga tersebut juga sering dijulukin sebagai Bunga keberuntungan, hal tersebut dikarenakan Wijaya kusuma ini cukup jarang berbunga dan hanya mekar pada malam hari saja.