Nantikan! THR Gubernur dan Wagub Diumumkan Besok
Manager Iklan Koran RB Riko Putra--fb riko
Jangan sampai ketinggalan," tutur Riko.
Untuk pengundian Senin besok. Dikatakan Riko, akan langsung dilakukan oleh Gubernur Rohidin.
Pemenang akan diumumkan melalui Koran RB cetak, online, dan sosial media (Sosmed) yang dimiliki oleh Koran RB.
"Jadi tidak perlu khawatir akan ketinggalan info. Semua akan kita umumkan.
Baik melalui Koran RB cetak, koran hybrid atau online, dan juga seluruh Sosmed milik RB Koran," kata Riko.
BACA JUGA:Begini Tata Cara Sholat Idul Fitri, Ini Penjelasannya
Bagi para pemenang yang ingin melakukan klaim hadiah, bisa langsung datang ke Graha Pena Rakyat Bengkulu.
Membawa kelengkapan kartu identitas, seperti Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK).
THR ini merupakan kegiatan rutin Gubernur dan Wakil Gubernur setiap tahunnya.
Diberikan khusus untuk masyarakat Bengkulu. Terkecuali, karyawan dan karyawati RB Koran.
BACA JUGA:Selain Mengatasi Asam Urat, Ini 8 Khasiat Buah Kepel bagi Kesehatan Tubuh
"Jadi, kesempatan masih ada dan terbuka untuk seluruh masyarakat Bengkulu.
Segera isi kupon undian dan kirim ke Koran RB," ungkapnya.