Kandungan yang ada dalam oyong ini mampu mencegah penyakit mata.
Kandungan vitamin A di dalamnya dapat mencegah degenerasi makula yang dapat meningkatkan risiko seseorang mengalami kebutaan.
BACA JUGA:Mendukung Fungsi Otak, Ini 7 Manfaat Tempe untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Fakta Unik tentang Burung Merpati, Dikenal Setia dengan Pasangan dan Lambang Perdamaian
Dengan adanya kandungan yang berupa vitamin A dalam oyong tersebut, maka dapat membantu untuk mengurangi penyakit mata.
Apalagi jika dikonsumsi secara bersamaan dengan berbagai nutrisi lainnya, seperti vitamin C, vitamin E dan zinc, maka risiko terserang degenerasi makula bisa menurun bahkan sampai 25 %.
BACA JUGA:Rasakan Manfaat Paprika Bagi Kulit Anda
BACA JUGA:Pemakan Bangkai, Berikut 5 Fakta Unik Burung Nasar yang Terancam Punah
2. Dapat Mencegah Diabetes
Kandungan dalam oyong yang berup mangan, sangat berguna untuk memproduksi enzim pencernaan untuk proses glukoneogenesis.
BACA JUGA:Konsumsi Tanaman Porang Bisa Turunkan Berat Badan, Ini 9 Manfaat Lainnya!
BACA JUGA:Burung Nasional yang Terancam Punah, Ini 7 Fakta Elang Filipina
Diamana kandungan zat yang terdapat dalam oyong tersebut dapat digunakan oleh tubuh untuk meningkatkan sekresi insulin dan mengurangi peroksidasi lipid, sehingga risiko seseorang untuk mengidap diabetes lebih rendah.
3. Dapat Mengurangi Radang Sendi
BACA JUGA:Mengatasi Flu, Ini 10 Manfaat Bawang Putih Mentah bagi Tubuh
BACA JUGA:Salah Satu Burung Tercepat di Dunia! Ini 6 Fakta Elang Emas