Menjaga Kesehatan Ginjal, Ini 9 Manfaat Buah Lontar untuk Kesehatan Tubuh

Buah lontar. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ freepik/ koranrb.id--

Dengan konsumsi buah lontar, maka akan dapat meningkatkan imunitas pada tubuh.

Hal ini dikarenakan buah lontar mengandung antioksidan yang dapat melindungi sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.

BACA JUGA:Selain Baik untuk Jantung dan Pencernaan, Ini 10 Manfaat Kacang Kedelai Bagi Kesehatan

BACA JUGA:7 Tips Jitu Supaya Tetap Produktif Kerja di Bulan Ramadan

Untuk mendapatkan manfaatnya, maka selain konsumsi buah lontar ada baiknya dibarengi dengan perubahan pola hidup yang sehat.

Misalnya saja, waktu tidur yang cukup, berhenti merokok dan berhenti konsumsi alkohol, serta konsumsilah makanan yang sehat.

Itulah 9 (sembilan) manfaat buah lontar untuk kesehatan tubuh, yang perlu kamu ketahui, selamat mencoba. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan