6 Rekomendasi Baju Lebaran Kekinian Untuk Wanita, Tampil Menawan di Idul Adha

BAJU BARU : Tampak anggun dan tampan dengan outfit model terbaru di Idul Adha. Foto: Fixabay--

Mulai dari tunik payet, tunik floral, hingga tunik brokat yang mewah. Tunik payet cocok dipadukan dengan rok plisket. Karena bentuk rok plisket yang memiliki tampilan permukaan yang dihiasi dengan lipatan-lipatan kecil dan berbentuk horizontal membuat kamu menjadi terlihat lebih anggun dan sopan ketika dipakai saat lebaran.

BACA JUGA:Ternyata Ini Yang Dilakukan Umat Muslim Saat Hari Raya Idul Adha

BACA JUGA:Pabrikan Kosmetik Incar Brand Ekspor, Industri Kecantikan Catat Pertumbuhan

4. Kaftan

Kaftan merupakan baju atau busana muslim seperti gamis yang biasanya mempunyai kerutan di bagian tengah atau di bagian perut dan bentuk lengan yang lebar.

Kaftan juga merupakan salah satu model baju berupa terusan panjang yang longgar seperti gamis. Ada juga banyak model kaftan yang bisa kamu pilih untuk rekomendasi saat lebaran, mulai dari kaftan dengan kerut depan, kaftan batik, gamis kaftan, hingga kaftan berbahan brokat. Kamu bisa memilih model kaftan yang kamu sukai.

5. ⁠Abaya

Baju abaya sama dengan gamis, bedanya abaya memiliki potongan yang lebih lebar sehingga kamu tidak perlu khawatir bentuk tubuhmu dan lekuk tubuhmu akan terlihat.  Abaya merupakan sebuah busana yang berasal dari timur tengah, berbentuk sederhana mirip jubah. Oleh sebab itu abaya juga diistilahkan dengan gamis arab.

6. Baju shimmer

Shimmer jadi salah satu tren baju Lebaran. Bentuk baju shimmer biasanya berbentuk gaun. Gaun yang terbuat dari kain dengan efek berkilau.  Kain shimmer ini memiliki kilauan atau efek berkilau yang terlihat seperti cahaya atau sinar. Bahan ini akan membuat baju kamu terlihat berkilau terlebih saat digunakan di luar ruangan. Karen itulah tren baju lebaran ini disebut dengan shimmer shimmer.

Itulah 6 rekomendasi model baju lebaran untuk wanita pasa saat hari lebaran Idul Adha mendatang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan