Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Kod Atlantik, Ikan Konsumsi

Ikan Kod Atlantik. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Hal tersebut bisa mengurangi resiko pembekuan darah, mengurangi peradangan yang terjadi di dalam tubuh serta mengobati rakitis, penyakit yang menyebabkan tulang rapuh pada anak-anak.

BACA JUGA:Salah Satu Serangga Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Giant Weta

5. Ikan kod atlantik mulai terancam punah di masa depan

Dimana, ikan kod atlantik sudah dieksploitasi untuk memenuhi kebutuhan pangan manusia sejak ratusan tahun yang lalu.

Namun demikian, penggunaan teknologi modern penangkapan ikan pada masa modern ini telah menyebabkan penurunan siginifikan terhadap populasinya.

BACA JUGA:Serangga Kecil yang Ganas! Berikut 5 Fakta Unik Undur-Undur, saat Dewasa Mirip Capung Jarum

Dikutip dari Oceana, pada tahun 1990 diketahui bahwa populasi ikan kod atlantik telah mengalami penurunan yang sangat signifikan di sejumlah tempat.

Walaupun ikan kod atlantik bisa bereproduksi secara cepat dan menghasilkan telur dalam jumlah yang sangat banyak.

BACA JUGA:Hama Pohon Tembakau! Berikut 5 Fakta Unik Ngengat Tembakau

Namun demikian, eksploitasi besar-besaran terhadap ikan ini menyebabkan kecepatan reproduksinya tidak bisa mengimbangi apa yang telah ditangkap oleh manusia.

Maka dari itu, IUCN (International Union for Conservation of Nature Status), status konservasi  ikan kod atlantik pada saat ini dinyatakan berada di level ‘vulnerable’  yang artinya spesies tersebut terancam punah di masa depan.

BACA JUGA:Kerap Datang Saat Malam Setelah Hujan, Ini Fakta Unik Serangga Laron

Apabila tidak dilakukan langkah-langkah cepat untuk mengatasi faktor-faktor yang menjadi penyebab penurunan signifikan populasinya.

Adapun selain penangkapan besar-besaran di masa modern tersebut, penelitian juga mengungkap bahwa pemanasan global juga menjadi salah satu ancaman utama yang dapat menyebabkan penurunan populasi secara signifikan untuk ikan  kod atlantik.

BACA JUGA:Sangat Berisik! Berikut 5 Fakta Unik Madi Injap, Burung Pemalu

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan