Jarang Diketahui, Ini 7 Manfaat Buah Dewandaru untuk Kesehatan

Buah Dewandaru. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ koranrb.id--

Semua antioksidan ini memiliki manfaat kesehatan yang berbeda, termasuk memperlambat tanda-tanda penuaan dan melawan aksi radikal bebas.

Buah dewandaru dikenal memiliki kandungan antioksidan yang tinggi. 

BACA JUGA:10 Manfaat Jeruk Bagi Kesehatan, Salah Satunya Mengurangi Risiko Penyakit Kronis

Oleh karena itu, mengkonsumsi buah dewandaru secara konsisten dapat membantu mencegah kerusakan sel yang disebabkan oleh radikal bebas dan mencegah peradangan dalam tubuh.

Demikianlah manfaat buah dewandaru untuk kesehatan  yang bisa kamu peroleh jika rutin mengonsumsinya, semoga bermanfaat. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan