Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Numbat, Hewan Marsupial

Kamis 13 Jun 2024 - 21:53 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

Dengan adanya kerusakan habitat, adalah salah satu faktor yang menyebabkan hewan ini terancam punah.

Selain itu, hewan marsupial ini juga terancam dengan kedatangan hewan pendatang seperti rubah dan kucing.

BACA JUGA:Melahirkan! Ini 5 Fakta Menarik Ular Harimau

Dengan cara numbat berkamuflase yang dilakukan, maka hewan ini masih dapat menyelamatkan diri mereka dari serangan burung pemangsa. 

Tetapi untuk menghadapi predator cerdas seperti kucing dan rubah, hewan marsupial ini tidak mempunyai banyak kesempatan.

BACA JUGA:Jenis Harimau Telah Punah, Ini 5 Fakta Harimau Kaspia

Oleh karena itulah, dengan upaya pengendalian populasi predator terus dilakukan demi mencegah kepunahan numbat yang sudah di depan mata.

Itulah 5 fakta unik numbat, hewan marsupial yang terancam punah.

BACA JUGA:Jejak Harimau Amur Kembali Ditemukan di Siberia, Setelah 50 Tahun Hilang

Semoga dengan adanya upaya untuk menyelamatkan hewan marsupial ini berhasil, maka dengan demikian anak cucu kita nantinya akan dapat terus menikmati keunikan dari numbat yang merupakan salah satu hewan marsupial yang tidak mempunyai kantung ini. (**)

Kategori :