Hasil Lengkap Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Tetap Berpeluang Lolos, Negara Tetangga Bikin Kejutan

Hasil Lengkap Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Tetap Berpeluang Lolos, Negara Tetangga Bikin Kejutan--

Kekuatan Timnas juga sudah pincang, pascakartu merah kontroversial terhadap jangkar andalan Ivar Janner di laga perdana saat menghadapi Qatar.

Striker Ramadhan Sananta, juga dipastikan tak bermain usai mendapatkan kartu merah. 

Menang melawan Australia, artinya peluang lolos ke Perempat Final Piala Asia U23 kembali terbuka.

Kalah, dipastikan impian Timnas lolos ke Olimpiade Paris 2024 harus dikubur dalam-dalam. 

Jadwal Pertandingan Timnas U-23 di Piala Asia U23 Qatar:

-  Vs Australia, 18 April 2024

-  Vs Yordania, 21 April 2024

Klasemen sementara  Piala Asia U23:

GRUP A

1. Qatar, Poin 3

2. Australia, Poin 1

3. Jordania, Poin 1

4. Indonesia, Poin 0

BACA JUGA:Prediksi Liga Champion 2023/2024, Siapa Calon Raja Eropa Musim Ini?

GRUP B

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan