43 Desa di Bengkulu Utara Terima Tambahan Dana Desa Rp 5,1 Miliar, Berikut Ini Daftar Desa Penerima
JELASKAN: Kepala Dinas PMD Bengkulu Utara Rahmat Hidayat soal tambahan dana desa tahun 2024 untuk 43 desa--Foto: Tri Shandy.Koranrb.Id
Rahmat juga menerangkan jika dana tersebut akan diserahkan ke desa dalam pengelolaanya, namun tetap fokus dalam beberapa program.
Diantaranya pengentasan masalah kemiskinan dan miskin ekstrem, penanganan permasalahan stunting dan meningkatkan ketahanan pangan masyarakat.
“Kita harapkan dengan adanya dana insentif ini bisa mendorong percepatan pembangunan di desa-desa penerima,” pungkas Rahmat.
43 Desa Penerima Tambahan Dana Desa
Kecamatan Kerkap Rp 963.440.000
1. Desa Banyu Mas Lama Rp 120.430.000
2. Desa Talang Pasak Rp 120.430.000
3. Desa Perbo Rp 120.430.000
4. Desa Aur Gading Rp 120.430.000
5. Desa Magelang Rp 120.430.000
6. Desa Tanjung Putus Rp 120.430.000
7. Desa Penyangkak Rp 120.430.000
8. Desa Banyu Mas Baru Rp 120.430.000
Kecamatan Kota Arga Makmur Rp 481.720.000
1. Desa Kuro Tidur Rp 120.430.000