TPG Triwulan IV Tak Kunjung Cair, Puskaki: Ini Sebuah Kezaliman dari Pemerintah

DOA: Terlihat ASN dilingkungan Pemkot Bengkulu saat berdoa bersama dalam kegiatan yang berlangsung di Pendodo Merah Putih. RENO/RB--

Sebelumnya Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bengkulu, Dr. Eko Agusrianto, M.Si menuturkan perihal pencairan TPG dan Tunjangan Penghasilan Pegawai (TPP) akan dilakukan pada bulan ini juga alias Januari 2025.

BACA JUGA:Agenda Resmi FIFA 2025, Timnas Terlibat di Dalamnya

BACA JUGA:Teridentifikasi, Pelaku Pembunuhan Nenek dan Cucu di Kaur Diburu Polisi

TPG dan TPP tahun 2024 yang terutang itu akan diselesaikan bulan ini juga.

“Pembayaran (TPG dan TPP) Desember akan dilakukan Januari 2025,” terang Eko.

Dia meminta guru dan PNS lainnya untuk bersabar. Sebab akan dirampungkan oleh Pemkot Bengkulu.

“Kita pastikan untuk TPG rampung,” katanya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan