8 Cara Merawat Anjing Peliharaan Supaya Tubuhnya Sehat

PERLU : Anjing harus dijemur pagi supaya tetap sehat. Foto: Muharista Delda/RB--

Supaya ia lebih mudah terbiasa menggunakannya, letakkan litter box di tempat yang tenang dan mudah dijangkau anjing. 

Di dalam litter box sediakan pasir yang bersih dan ganti atau buang pasir yang sudah terkena kotoran setiap hari.

Selain itu, kamu juga harus bersihkan litter box secara rutin setiap harinya. 

Ini penting dilakukan untuk mencegah penyebaran mikroorganisme penyebab penyakit. 

4. Siapkan Tempat Tidur

Kamu juga perlu menyediakan tempat tidur untuk anjingmu supaya bisa beristirahat dengan nyaman jika anjingmu itu dilepas di dalam rumah.

Namun jika dikurung di kandang atau dirantai, sebaiknya siapkan peneduhnya. 

BACA JUGA:Jenis Penyakit yang Ditimbulkan Lalat, dan Cara Mengusir Lalat dengan Mudah

Selain itu, sediakan pula tempat bermain agar anjing bisa lebih aktif bergerak. 

Tempat bermain yang paling baik untuk anjing adalah halaman atau pekarangan rumah. 

5. Rutin Vaksin

Vaksinasi bisa diberikan kepada anjing sejak usianya 6–8 minggu. 

Vaksinasi merupakan salah satu cara merawat anjing agar terhindar dari risiko penyakit, terutama rabies.

Terdapat 2 jenis vaksin untuk anjing, yaitu vaksin inti dan vaksin non inti. 

Vaksin inti diberikan untuk mencegah penyakit umum anjing, sedangkan vaksin non inti diberikan untuk mencegah penyakit tertentu. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan