Terbesar di Indonesia! Berikut 5 Fakta Unik Rusa Sambar

Rusa Sambar. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Punya Tanduk Raksasa! Berikut 5 Fakta Unik Rusa Elk, Si Perkasa

3. Rusa sambar adalah mamalia soliter yang aktif waktu petang

Rusa sambar adalah salah satu hewan yang ahli beradaptasi. 

Dimana hewan ini dapat hidup di berbagai macam habitat hutan, seperti hutan hujan, hutan gugur, sampai hutan campuran. 

Dikutip dari laman World Land Trust, rusa ini terkadang juga bisa ditemukan di dekat daerah perkebunan.

BACA JUGA:Rusa Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Rusa Merah

Yang pastinya, rusa ini hidup tidak jauh-jauh dari sumber mata air. 

Hewan ini terbilang cukup soliter. 

Bahkan rusa ini merupakan salah satu spesies rusa yang paling soliter. 

Rusa sambar betina tidak membentuk kawanan besar seperti spesies rusa pada umumnya.

BACA JUGA:Melahirkan! Berikut 6 Fakta Unik Kalajengking Gurun

Sedangkan rusa sambar jantan lebih suka hidup sendirian. 

Pada saat memasuki musim kawin, barulah keduanya bertemu.

Pada siang hari, biasanya digunakan rusa sambar untuk beristirahat sekaligus bersembunyi dari predator. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan