Bersembunyi Dari Cahaya! Berikut 6 Fakta Unik Cacing Beludru, Lendirnya untuk Berburu dan Melindungi Diri

Cacing Beludru. Foto: screenshot youtube Dunia Sedebu/ koranrb.id--

Setelah mangsanya lemah, maka cacing beludru menggigit mangsa kemudian menghisapnya setelah dilunakkan oleh air liur pencernaan yang dikeluarkan dari mulut cacingnya.

BACA JUGA:Reptil Hidup di Air! Berikut 5 Fakta Unik Ular Air Pelangi, Sering Bikin Kaget Pemancing

Bagian tubuh mangsa yang tidak dicerna akan dikeluarkan melalui anus di bagian tubuh belakangnya.

Pada saat terancam dari predatornya, maka cacing beludru akan menyemprotkan lendir yang ada ditubuhnya. 

3. Bentuk cacing beludru tidak berubah sejak 300 juta tahun yang lalu

BACA JUGA:Mematikan! Berikut 5 Fakta Unik Ular Laut, Salah Satu Reptil yang Hidup Dilaut

Dikutip dari BBC Science Focus, cacing beludru sangat mirip dengan fosil lobopodian dari masa Early Cambrian, sekitar 540 juta tahun yang lampau.

Dalam sebuah artikel yang diterbitkan di Current Biology pada tahun 2016, telah menunjukkan jika cacing beludru pertama kali mencapai daratan sekitar 400 juta tahun yang lalu. 

BACA JUGA:Unik! Berikut 7 Reptil yang Hidup di Air

Selain itu, bentuk tubuh modernnya pada saat ini telah terbentuk sejak 300 juta tahun yang lalu.

4. Bersembunyi dari cahaya

Dikutip dari BBC Science Focus, cacing beludru sangat tertutup dan menunjukkan perilaku photonegative, cenderung bersembunyi dari cahaya. 

BACA JUGA:Punya Ukuran Bervariasi, Berikut 6 Fakta Unik Reptil Terbang Pterosaurus

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan