Awal April, Disperindag Gelar Pasar Murah, Ini Jadwalnya
PASAR: Pasar murah di setiap kelurahan di Kota Bengkulu akan digelar Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Bengkulu.WESTJER/RB--
Pasar Murah menurutnya memang harus dilakukan, sebab untuk memudahkan masyarakat mendapatkan sembako. Dan ia berharap agar lebih panjang lagi waktunya untuk pelaksanaan Pasar Murah.
BACA JUGA:Gereja Katolik St Yohanes Bengkulu Tampilkan Drama Tablo, Ingatkan Perjalanan Salib Yesus
BACA JUGA: Ancaman DBD Meningkat di Bengkulu, Ini Daerah Tertinggi
"Harapan kami ini bisa dilakukan secara lama, tidak 5 hari saja dan menurut saya Pasar Murah yang dibuat adalah gagasan yang sangat baik," tutup Lena.
Grafis Jadwal Pasar Murah Disperindag Kota Bengkulu:
1. Senin 1 April 2024
- Selebar, di depan Kantor Lurah Pagar Dewa.
- Gading Cempaka, di Lapangan Bola Cempaka Permai.
- Kampung Melayu, di Taman simpang kandis
- Padang Jati di UPTD KPHL Bukit daun
Selasa 2 April 2024
- Ratu Agung, di Lapangan Basket Nusa Indah
- Muara Bangkahulu, di Dealer Honda
- Singgaran Pati di Masjid Jamik Al-Huda