Ini Daftar Lengkap DPT Pilkada 2024 Provinsi Bengkulu, Pemilih di Kota Bengkulu dan Bengkulu Utara Terbanyak

Jumat 20 Sep 2024 - 22:43 WIB
Reporter : Redaksi
Editor : Ade Haryanto

Bambang menerangkan, untuk jumlah pemilih baru itu berjumlah 28 orang, dengan rincian laki-laki sejumlah 16 orang, dan 12 orang perempuan.

Sedangkan untuk jumlah pemilih yang TMS berjumlah 145 orang, dengan rincian laki-laki sejumlah 104 orang, serta 41 orang perempuan.

Berikut sebaran DPT Pilkada 2024 per kecamatan yang ada di Kota Bengkulu.(sly/oce/jer/afa)

Grafis Daftar Pemilih Tetap Pilkada 2024

1. Rejang Lebong 208.094 pemilih.

2. Bengkulu Utara 218.848 pemilih. 

3. Mukomuko 139.976 pemilih.

4. Lebong 81.993 pemilih.

5. Seluma 155.213 pemilih.

6. Bengkulu Selatan 126.592 pemilih

7. Kaur 96.399 pemilih.

8. Kepahiang 111.615 pemilih.

9. Bengkulu Tengah 88.424 pemilih.

10. Kota Bengkulu 276.623 pemilih

 

 

Kategori :